Langsung ke konten utama

PENGERTIAN NONFIKSI,DAN JENIS - JENISNYA

KARANGAN NON FIKSI

yaitu karangan yang dibuat berdasarkan fakta, realitas, atau hal yang benar - benar terjadi dalam kehidupan kita sehari - hari. tulisan nonfiksi biasanya berbentuk tulisan ilmia dan ilmia populer, laporan , artikel, feature, skripsi, tesis, disertasi,makalah,dan sebagainya

PERBEDAAN FIKSI DAN NON FIKSI

fiksi adlah Fiksi bentuk tulisan yang berisikan imajinasi, yang hnya rekaan / hayalan sang penulis saja.
Nonfiksi adalah tulisan yang isinya bukan fiktif, bukan imajinasi hasil rekaan si penulis, atau nonfiksi adalah tulisan yang benar - benar nyata terjadi dalam kehidupan sehari - hari

JENIS - JENIS KARANGAN NONFIKSI
1. KARANGAN ILMIAH
  • Esai adalah karangan prosa yang membahas suatu maslah secara sepintas lalu dari susdut pandang pribadi penulisnya. 
         Jenis - Jenis Esai 
         1. Esai DIskriptif Esai jenis ini dapat melukiskan subjek atau objek apa saja yang                 dapat menarik perhatian pengarang. 
         2. Esai tajuk Esai jenis ini dapat dilihat dalam surat kabar dan majalah yang                           mempunyai satu fungsi khusus yaitu mengambarkan pandangan dan sikap surat               kabar tersebut terhadap satu topik dan isu dalam masyarakat 
         3. Esai Cukilan Watak Esai ini memperbolehkan seorang penulis membeberkan                     beberapa segi dari kehidupan individual seorang kepada para pembaca. 
         4. Esai Pribadi Esai ini hampir sama dengan esai cukilan watak. akan tetapi Esai                   pribadi ditulis sendiri oleh pribadi tersebut tentang dirinya sendiri.
         5. Esai kritik Esai jenis ini berisikan kritik penulis memusatkan diri pada urain                     tentang seni, misalnya lukisan,patung,teater dan lain - lain 
         6.  Esai reflektif ditulis secara pormal dengan nada serius,yang berhubungan                          dengan hidup misalnya politik,kematian,pendidikan dan lain - lain
Ciri - Ciri Esai Sebagai Berikut :
1. berbentuk prosa yaitu dalam bentuk komunikasi biasa, menghindarkan pengguna              bahsa ungkapan figurtaif 
2. singkat, maksudnya dapat dibaca dengan santai dalam waktu 2 jam
3. memiliki gaya pembeda, penulis esai yang baik membawa ciri dan gaya yang khas
4. selalu tdak utuh artinya penulis memilih segi - segi yang penting dan menarik dari            objek dan subjek yang hendak ditulis. 
5. memenuhi keutuhan penulisan
          6. mempunyai nada peribadi atau bersifat formal ,,yaitu membedakan dengan penulis yang lai /                mempunyai nada khusus

  • Feature adalah bentuk tulisan yang dalam dan enak untuk disimak.kisahnya deskriptif,memaparkan pristie[wa secara objektif.sehinga bisa membangkitkan bayangan - bayang kejadian sesgguhnya kepada pembaca.
Unsur - unsur Feature menurut wiliamson ada lima kreteria : 
  1. Kreativitas ( creativity ) . laporan harus mengkreasikan sudut pandang penulis berdasarkan riset terhadap fakta yang telah ditelusuri.
  2. Subjektivitas ( Subjektivity ) menggunakan sudut pandang orang pertama, atau " Say" dengan emosi campur nalar, agar mendapatkan pakta
  3. Imformatif ( imfomativeness) materi laporan tentang hal yang ringan tapi berguna bagi masyarakat
  4. menghibur ( entertaimen ) laporan berwarna wARni terhadap berita - berita rutin , seprti pembunuhan, bencana alam, selingkuh dll
  5.  Tidak dibatasi waktu ( Uperishable ) karena topiknya dibahas secara mendalam

  • Kolom adalah tulisan yang berisi tentang analisis dari berbagai macam yang dilakukan seorang pakar penulis.
  • Artikel menurut Saron Scull ( 1987 ) adalah bentuk karangan yang berisi analisi suatu penomena alam atau sosial dengan maksud untuk menjelaskan, siapa , apa , kapan ,dan dimana fenomena itu terjadi dan kadang menawarkan suatu alternatif pemecahan suatu masalah.
Bentuk - bentuk tulisan artikel sebagai berikut :
1. Pengatar 
2. Tubuh
3.  kesimpulan
Pengantarnya bisa berbentuk ringkasan daritubuh artikel, kalimat tessis, atau apa saja atau kutipan yang mewakili isi dari tubuh artikel.

  • Resensi adalah tulisan yang membahas buku mulai dari kelebihanya, kekuranganya, isi serta kritikan dari buku tersebut.
  • Opini adalah termasuk kedalam tuisan ilmiah
2. Karangan Pengalaman Pribadi

a. Buku harian atau diary adalah catatn kejadian yang kita alami sehari - hari

 Berikut Beberapa hal yang dapat kamu petik dalam buku harian mu yang sederhana

  • mencurahkan perasaan kedlam buku harianmu dapat membantumu melewati masa - masa sulit dalam kehidupanmu.
  • menuliskan rasa mara, harapan ,ketakutan, kecemburuanmu ,, agar dapat mengbur rasa emosi yang menyebabkan emosi itu sulit diraih kembali.
  • buku harianmu dapat kamu jadikan ruangan yang dapat kamu datangi apabila kamu ingin menggali keanehan dirimu dan menyendiri.
  • buku harianmu dapat kamu jadikan temanmu yang aman untuk menyimpan khayalan mu, cinta,dan dan lain - lain
  • buku harian juga bisa dijadikan laboratorium kamu bagi kamu hobi dan memiliki kecerdasan di bidang bahasa.
b. Biograpi adalah tulisan - tulisan yang dapat berupa buku yANG menguraikan riwayat hidup                seorang tokoh.misalnya : biograpi bungkarno dan lain lain.

c. Auto Biograpi adalah tulisan - tulisan yang mengisahkan riwayat hidup pribadi yang ditulis                sendiri.

d. Memor adalah tulisan semacam kenangan sejarah atau catatan peristiwa masa lampau atau                memor      bisa juga disebut semi Autobiograpi

e. Catatan Perjalan adalah kisah perjalanan dari sang tokoh

f. Kesaksian Kisah nyata adalah pengalaman hidup seseorang yang dialami seseorang



Postingan populer dari blog ini

pengertian dan jenis - jenis PECAHAN serta penyelesaiannya

pecahan adalah suatu bagian dari sesuatu yang utuh,, perhatikan gambar dibawah ini gambar diatas adlah gambaar persegih yang utuh,,dan di sebelahnya menjelaskan bahawa sebuah persegi sudah pecah menjadi dua ( Jadi 1 buah persegi di pecah menjadi dua yang ditulis dengan simbol 1/2 ( satu perdua ) perhatiakan juga gambar dibawah ini  diatas ada gambar 1 dan gambar 2 gambar 1 adalah sebuah persegi utuh,, dan gambar 2 adlah bagian - bagian persegih yang utuh ( gambar utuh 1 buah dan gambar di pecah ada 4 bagian ) jadi gambar diatas adalah 1 perempat atau 1/4 yang artinya satu gambar utuh dibagi menjadi empat bagian  perhtiknn juga gambar di bawah ini gambar diatas adalah persegi A dan persegi jadi ada 2 persegi di tulis 2/6 karena 2 persegi di pecah menjadi enam bagian JENIS - jenis PECAHAN Pecahan biasa adalah pecahan yang pembilang dan penyebutnya adalah bilangan bulat seperti gambar dibawah ini pecahan campuran adalah pecahan ...

Gambar belah ketupat & rumus belah ketupat dan pengertianya

BELAH KETUPAT pengertian Belah Ketupat Belah ketupat adalah sebuah bangun datar yang dibentuk oleh 4 buah rusuk yang berukuran sama panjang dan mempunyai 2 buah titik sudut yang dibagi 2 membentuk sudut  lancip, sudut - sudut yang berhadapan sama besar. setiap sudut dibagi dua sama besar oleh diagonal- diagonalnya,perhatikan gambar dibawah ini  diagonal - diagonalnya berpotongan saling tegak lurus sisi- sisinya sama panjang RUMUS - RUMUS BELAH KETUPAT Luas                   ( L ) = 1/2 x diagonal 1 x diagonal 2 Keliling             ( K ) = 4xS contoh Sebuah belah ketupat mempunyai sisi 12 cm, tentukan keliling belah ketupat terebut diketahui: Panjang Sisi   =  12 Cm ditanya  : Keliling belah ketupat Jawab: K = 4 x S K = 4 x 12 K = 48cm contoh Dari gambar diatas ,, hitunglah Luas...

PENGERTIAN & RUMUS -RUMUS LINGKARAN: KELILING,LUAS,BAGIAN BAGIAN LINGKARAN dan pengertianya

LINGKARAN PENGERTIAN LINGKARAN  Lingkarann adalah suatu kumpulan himpunan titik pada bidang datar yang berjarak sama dari suatau titik tetap dari bidang tersebut. BAGIAN BAGIAN LINGKARAN JAri - Jari Lingkaran adalah ruas garis yang menghubungkan satu titik pada lingkaran dengan titik pusatnya atau jarak titik titik lingkaran dengan titik pusatnya seperti gambar di bawah ini Tali Busur adlah Ruas garis yang menghubungkan dua titik pada lingkaran perhatikan gambar dibawah ini Diameter Lingkaran adalah Garis tengah lingkaran yang membagi dua lingkaran perhatikan gambar dibawah ini apotema lingkaran adalah ruas garis yang ditarik dari titik pusat lingkaran tegak lurus pada tali busur. atau jarak ttitk pusat lingkaran dengan tali busurnya perhatikan gambar di bawah ini anak panah lingkaran adalah ruas garis yang perpanjangan apotema sampai busur lingkaran lihat gambar dibawah ini ...